Dalam programa ini kita belajar bahasa Jepang dari berita yang disampaikan dalam bahasa Jepang sederhana.
Berita utama kali ini adalah “Tip Keselamatan Berkendara Saat Salju Lebat Turun” yang diunggah di situs NEWS WEB EASY pada 20 Desember 2022.
Kata kunci yang dibahas termasuk「排気ガス(はいきがす)haiki-gasu」'gas buang' dan「雪を取り除く(ゆきをとりのぞく)yuki o torinozoku」'menyingkirkan salju'.